Pengaruh Literasi Ekonomi Dan Gaya Hidup Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa Jurusan Pendidikan Ekonomi Undiksha 2015
Penulis Dias Kanserina Jurnal Undiksha Reviewer Sherli Latar Belakang Mahasiswa yang terjebak dalam perilaku konsumsi yang tidak efisien, seringkali disebabkan oleh kurangnya pemahaman tentang pengelolaan keuangan dan pengaruh lingkungan sosial. Orang tua harus membimbing anak dalam pengelolaan keuangan yang lebih baik, termasuk menabung dan menghindari perilaku konsumsi berlebihan. Selain itu, gaya hidup hedonis dapat memperburuk […]